TUGAS PENDAHULUAN 2
Percobaan 2 Kondisi 5
Buatlah rangkaian seperti pada modul percobaan, kemudian buatlah kondisi dengan inputan berupa saklar SPDT .
Rangkaian Sederhana 1 : B= 1, D=0, A=0, C’=0, D= 1
Rangkaian Sederhana 2 : B= 1, D=0, A= 0, B=0, C’=1
2. Gambar Rangkaian Simulasi [Kembali]
Percobaan 2 Kondisi 5
4. Prinsip Kerja [Kembali]
Pada rangkaian ini, sinyal dari input A, B, C, dan D diolah oleh gerbang logika AND dan OR. Output dari gerbang logika tersebut kemudian akan mengendalikan nyala LED sebagai indikator kondisi. Sehingga, rangkaian ini menunjukkan bagaimana kombinasi input dari saklar (A, B, C, D) mempengaruhi keluaran yang berupa nyala LED.
Secara ringkas, fungsi utama rangkaian ini adalah untuk memvisualisasikan operasi gerbang logika dasar dengan memanfaatkan LED sebagai indikator kondisi dari kombinasi logika AND dan OR.
5. Link Download [Kembali]
Komentar
Posting Komentar